DPRD Sumenep Ingatkan Pengelola MBG, Agar Tetap Menjaga Kualitas Gizi
SUMENEP|terasindo.co.id – salah satu siswa Sekolah Dasar Negeri (SDN) Karangnangka 1 Kecamatan Rubaru, Kabupaten Sumenep, Madura, mengaku menerima paket Makan Bergizi Gratis (MBG) tanpa nasi, Rabu (10/12/2025) MBG adalah inisiatif nasional yang diluncurkan oleh pemerintah dan dikelola oleh Badan Gizi Nasional (BGN). Prinsip menu MBG bervariasi setiap hari agar tidak membosankan dan memenuhi kebutuhan gizi. […]