SUMENEP, terasindo.co.id – Dirgahayu Indonesia, sebab katanya sudah 77 tahun bangsa ini bebas dari kungkungan imperialisme dan kolonialisme bangsa asing. Sejarah mencatat secara historis bagaimana arus perjalanan Indonesia dari waktu ke waktu. Semangat juang para pahlawan terabadikan dalam proklamasi kemerdekaan sekaligus berisi cita-cita bangsa. Pasca kemerdekaan, kemelut arus politik membungkus wajah baru Indonesia muda yang […]