TABANAN | terasindo.co.id – Bertempat di Aula Kejaksaan Negeri Tabanan, dilaksanakan penandatanganan Nota Kesepakatan antara Kantor Pertanahan Kabupaten Tabanan dan Kejaksaan Negeri Tabanan. Kesepakatan ini menjadi landasan koordinasi dan kerja sama dalam pelaksanaan tugas dan fungsi di bidang penegakan hukum serta pemulihan aset di sektor agraria, pertanahan, dan tata ruang. Demikian dikatakan Kepala Kantor Pertanahan […]