Menjelang Pergantian Tahun, Prestasi Cemerlang Diraih DKPP Kabupaten Sumenep

SUMENEP,  Jumat (23/12/2022), terasindo.co.id – Menjelang pergantian tahun, prestasi cemerlang diraih Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kabupaten Sumenep. Prestasi yang diraih DKPP itu adalah Predikat A Akuntabilitas Kinerja tahun 2022 dan penghargaan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) kabupaten setempat yang menyelesaikan Dokumen Manajemen Resiko tahun 2022 dengan tepat waktu dan lengkap. Masing-masing penghargaan diserahkan langsung […]