Keluarga Besar PT. Bank BPRS Bhakti Sumekar Sumenep Ucapkan Selamat HPN Tahun 2025

SUMENEP, Keluaga Besar atau Segenap Pimpinan dan Staf PT. Bank BPRS Bhakti Sumekar Kabupaten Sumenep mengucapkan selamat Hari Pers Nasional tahun 2025

“Selamat Hari Pers Nasional (HPN) 09 Februari 2025, Pers Mengawal Ketahanan Pangan untuk Kemandirian Bangsa,” ucapnya.

Hairil Fajar (Direktur Utama)
Cahya Wiratama (Direktur Bisnis)
RB. MS. Hadi Pradipta (Direktur Kepatuhan)